Sabtu, 05 Januari 2013

Cara memasang like box melayang dengan tombol close pada blog

Disini saya akan berbagi ilmu untuk Anda yang berkunjung ke blog saya, bagi anda ini mungkin sudah tidak asing lagi like di FB, nah sekarang coba kalau kita terapkan pada blog kita, dan ini tampilan like box untuk blog.

Kita langsung ke langkah-langkahnya :

  1. Anda harus punya fanspage sendiri kalau belum punya fanspage nya klik disini untuk buat fansagenya.
  2. Masuk ke akun blogger Anda.
  3. Pilih Tata Letak Tambah gadget/HTML Java Script dan letakkan dimanapun yang anda inginkan.
  4. copy kode di bawah ini.


   5. Jika selesai maka simpan.

Silahkan anda ganti tulisan kode facebook like box dengan kode fanspage anda, jika anda ingin mendapatkan kode fanspage anda silahkan klik disini dan ikuti langkah-langkahnya.

Ditulis Oleh : Unknown ~ Penulis

Artikel Cara memasang like box melayang dengan tombol close pada blog ini diposting oleh Unknown pada hari Sabtu, 05 Januari 2013. Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar.

:: Get this widget ! ::

Comments
0 Comments

0 komentar:

:) :( ;) :D ;;-) :-/ :x :P :-* =(( :-O X( :7 B-) :-S #:-S 7:) :(( :)) :| /:) =)) O:-) :-B =; :-c :)] ~X( :-h :-t 8-7 I-) 8-| L-) :-a :-$ [-( :O) 8-} 2:-P (:| =P~ :-? #-o =D7 :-SS @-) :^o :-w 7:P 2):) X_X :!! \m/ :-q :-bd ^#(^ :ar!

Posting Komentar

Daftar Untuk Menjadi Member


Powered by Nhie Developer | Report abuse